Kepulauan Seribu Utara Usulkan Pengadaan Kapal Jenazah

Kamis, 17 Maret 2016 Reporter: Suparni Editor: Budhi Firmansyah Surapati 3933

Pemeliharaan Jalan Usulan Paling Tinggi Di Musrenbang

(Foto: Suparni)

Warga Kecamatan Kepulauan Seribu Utara usulkan pengadaan kapal jenazah dalam Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) kecamatan. Usulan tersebut akibat selama ini warga kesulitan membawa jenazah dari pulau permukiman ke tempat pemakaman umum (TPU) di Pulau Karya.

 Nah di Musrenbang ini kita tampung dan disepakati diusulkan satu saja

Camat Kepulauan Seribu Utara, Agus Setiawan mengatakan, secara keseluruhan terdapat 61 program pembangunan di tiga kelurahan yang diusulkan warga. Kebanyakan diantara usulan meminta perbaikan jalan lingkungan.

"Awalnya masing-masing warga di tiga kelurahan mengusulkan pengadaan kapal jenazah. Nah di Musrenbang ini kita tampung dan disepakati diusulkan satu saja," ujarnya, Kamis (17/3).

Selain jalan dan kapal jenazah, warga juga meminta penambahan penerangan. Untuk penerangan, Agus mengaku akan segera berkordinasi dengan Suku Dinas Perindustrian dan Energi (Sudin PE) Kepulauan Seribu, agar menambah penerangan jalan umum (PJU).

BERITA TERKAIT
Perbaikan Dermaga Usulan Paling Menonjol Dalam Musrenbang

Perbaikan Dermaga Mengemuka dalam Musrenbang

Rabu, 16 Maret 2016 3115

Terungkap di Musrenbang, Kali Cipinang 25 Tahun Tak Dikeruk

Pengerukan Kali Cipinang dan Sunter Jadi Prioritas

Rabu, 16 Maret 2016 5738

Besok Musrenbang Tingkat Kecamatan Digelar

Musrenbang Proses Sinkronisasi Program Kerja

Selasa, 15 Maret 2016 3705

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469031

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307777

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284352

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260975

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196598

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks