Warga Sepakat Penataan Kalijodo Jadi Taman

Rabu, 24 Februari 2016 Reporter: Folmer Editor: Budhi Firmansyah Surapati 6070

Warga Kalijodo Ikhlas Direlokasi ke Rusun

(Foto: Folmer)

Warga Kalijodo, Angke, Tambora, mulai pindah ke Rumah Susun (Rusun) Pulogebang, Jakarta Timur. Walau banyak yang sudah tinggal puluhan tahun, mereka menerima relokasi dan pengembalian lahan Kalijodo menjadi ruang terbuka hijau (RTH).

Kalau memang bener mau dibuat taman, ya silahkan saja

Aisyah (65), salah seorang warga RT 07/10, Angke, Tambora, yang sudah tinggal selama 30 tahun di Kalijodo, mengaku menerima penataan yang akan dilakukan oleh Pemprov DKI Jakarta. Namun demikian, dirinya berharap penataan benar-benar merubah kawasan Kalijodo menjadi taman sesuai peruntukan.

"Saya ikhlas menerima kebijakan Gubernur DKI Jakarta untuk menata kawasan Kalijodo. Kalau memang benar mau dibuat taman, ya silahkan saja, " ujarnya, Rabu (24/2).

Sementara Hendra (15), siswa yang duduk di bangku SMP mengaku telah pamit dengan guru dan teman sekolah karena pindah ke Rusunawa Pulogebang. Dirinya berharap proses kepindahan sekolah dapat dibantu oleh Pemprov DKI.

"Perpindahan sekolah juga lagi diurus orang tua. Mudah - mudahan saya bisa cepat dapat sekolah baru di sana," tandasnya.

BERITA TERKAIT
86 KK Warga Kalijodo Pindah ke Rusun Pulogebang

86 KK Warga Kalijodo Pindah ke Rusun Pulogebang

Rabu, 24 Februari 2016 8535

Basuki: Kami Menyedikan Hunian yang Lebih Baik

Basuki: Pindah ke Rusun, Saya Tanggung Anda

Rabu, 24 Februari 2016 7220

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469044

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307862

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284368

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260989

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196614

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks