Seminar Sejarah dan Kampung Kemajoran Diapresiasi

Minggu, 21 Februari 2016 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Budhi Firmansyah Surapati 4757

Jakpus Apresiasi Seminar Sejarah dan Kampung Kemajoran

(Foto: Rudi Hermawan)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat, mengapresiasi kegiatan seminar sejarah dan kampung Kemajoran, di auditorium Pusat Pengelolaan Kawasan Kemayoran (PPKK). Seminar yang bertujuan menggali sejarah dan kebudayaan Kemayoran, dinilai penting untuk melengkapi sejarah perjalan kota Jakarta.

 Saya berharap ini bisa menjadi titik terang sejarah

Sekretaris Kota (Sekko) Jakarta Pusat Zainal mengapresiasi kegiatan yang bertujuan menggali sejarah serta kebudayaan di Kemayoran sebagai perjalanan berdirinya kota Jakarta. Sebab, menurut Zainal berdirinya suatu negara tidak lepas dari sejarah.

"Kami sangat mengapresiasi dan merespon positif kegiatan ini. Saya berharap ini bisa menjadi titik terang sejarah," kata Zainal, di Kemayoran, Minggu (21/2).

Lebih lanjut, dirinya berharap kepada tokoh masyarakat, akademisi, sejarahwan dan para ahli untuk menyampaikan fakta-fakta, baik kampung Kemayoran maupun kota Jakarta. Kemudian, hasil pembahasan didokumentasi sehingga bisa menjadi masukan bagi penggalian sejarah Jakarta.

BERITA TERKAIT
Persiapan Job Fair Jakarta Pusat Capai 90 Persen

Bursa Kerja Jakpus Sediakan Lowongan Kerja Keluar Negeri

Senin, 07 Desember 2015 6363

Kegiatan PSN di Kemayoran diminta Dua Kali di Lakukan

PSN di Kemayoran Dilakukan 2 Kali Seminggu

Kamis, 18 Februari 2016 5666

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469043

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307858

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284367

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260987

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196612

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks