Penertiban Parkir di Kebayoran Lama Ricuh

Rabu, 13 Januari 2016 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 5512

Penertiban Angkutan Ngetem di Depan Stasiun Kebayoran Lama Ricuh

(Foto: Rudi Hermawan)

Penertiban parkir liar di depan Stasiun Kereta Kebayoran Lama, Jalan Masjid Al Huda, Jakarta Selatan ricuh. Tukang ojek yang motornya ditertibkan melawan petugas.

Tadi hanya salah paham, hanya sebentar aja. Mereka beralasan tidak terima dijadikan penyebab kemacetan

Pantauan Beritajakarta.com, kericuhan bermula saat petugas gabungan Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Selatan dan kepolisian meminta tukang ojek untuk tidak memarkirkan kendaraan di bahu jalan. Namun permintaan itu ditolak dan berujung pada adu mulut.

Beruntung ketegangan antara petugas dan tukang ojek bisa langsung diredam. Sehingga kondisi tidak berkembang menjadi kerusuhan.

"Tadi hanya salah paham, hanya sebentar aja. Mereka beralasan tidak terima dijadikan penyebab kemacetan," ujar Slamet Dahlan, Kepala Seksi Pengawasan dan Pengendalian Sudinhubtrans Jakarta Selatan, Rabu (13/1).

Akhirnya, lanjut Dahlan, tukang ojek pun memindahkan motor-motor mereka dari bahu jalan tersebut.

"Mereka akhirnya memindahkan. Dari operasi tadi di Kebayoran Lama, ada tujuh mikrolet D01 yang ditertibkan dan langsung dikandangkan di Rawa Buaya," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Operasi Lintas Jaya, 676 Kendaraan Ditindak

Operasi Lintas Jaya, 676 Kendaraan Ditindak

Rabu, 13 Januari 2016 6331

Parkir di Bahu Jalan, 11 Mobil di Setiabudi di Derek Petugas

Parkir Liar, 11 Mobil di Setiabudi Diderek

Kamis, 07 Januari 2016 5853

Ricuh Penertiban Tanah Abang,‎ Satpol PP mengamuk

Penertiban PKL di Tanah Abang Ricuh

Senin, 11 Januari 2016 7350

Sudinhubtrans Jaksel akan Maksimalkan Penambahan Mobil Derek

Jaksel akan Maksimalkan Penambahan Mobil Derek

Kamis, 10 Desember 2015 8742

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks