Amankan Malam Tahun Baru, Polda Kerahkan Petugas Serse

Senin, 28 Desember 2015 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Budhy Tristanto 4046

 Amankan Malam Tahun Baru, Polda Kerahkan Petugas Serse

(Foto: Istimewa)

Jajaran Kepolisian Polda Metro Jaya akan menindak tegas pelaku kriminal yang beraksi pada malam pergantian tahun.

Dua tiga hari ini razia akan kami intensifkan lagi

Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya, Kombes Pol Krishna Murti mengatakan, sejumlah petugas reserse akan dikerahkan di sejumlah tempat keramaian.

"Kami akan lakukan tindakan tegas terhadap siapa pun yang mencoba melakukan gangguan, terlebih masyarakat sedang melakukan perayaan tahun baru," kata Krishna, Senin (28/12).

Disampaikan Krishna, untuk pencegahan pihaknya akan lebih mengintensifkan razia terhadap minuman keras, preman, pelaku kejahatan dan sebagainya.

"Dua tiga hari ini razia akan kami intensifkan lagi, agar malam tahun baru berjalan kondusif," ujarnya.

BERITA TERKAIT
Perayaan Tahun Baru Akan Digelar di Depan Museum Prasasti

Perayaan Malam Tahun Baru Digelar di Museum Prasasti

Senin, 28 Desember 2015 4798

 Malam Tahun Baru, Jakbar akan Gelar Pesta Rakyat

Malam Tahun Baru, Jakbar akan Gelar Pesta Rakyat

Senin, 28 Desember 2015 5563

Rayakan Malam Tahun Baru, Dajrot dan Basuki Beda Panggung

Djarot akan Rayakan Malam Tahun Baru di Pantai Festival

Senin, 28 Desember 2015 8972

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307886

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks