Wali Kota Imbau Natal Jangan Sebatas Seremonial

Jumat, 18 Desember 2015 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Widodo Bogiarto 3379

 Walikota Jaksel Berharap Perayaan Natal Tidak Hanya Ceremonial

(Foto: Rudi Hermawan)

Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Selatan merayakan ibadah Natal 2015. Acara tersebut dihadiri puluhan PNS.

Saya berharap perayaan Natal ini dimaknai dengan kerja keras, tulus, jujur sehingga tidak hanya seremonial saja

Wali Kota Jakarta Selatan Tri Kurniadi berharap, acara Natal yang rutin dilakukan setiap tahun tidak hanya simbolis, tapi diimplementasikan dengan tugas-tugas itu sendiri.

"Saya berharap perayaan Natal ini dimaknai dengan kerja keras, tulus, jujur sehingga tidak hanya seremonial saja," kata Tri di Kantor Wali Kota Jakarta Selatan, Jumat (18/12).

Lebih lanjut, pihaknya telah siap dan bekerjasama dengan pihak kepolisian untuk melakukan pengamanan perayaan Natal dan Tahun Baru.

BERITA TERKAIT
 Polda dan Pemda DKI Matangkan Persiapan Operasi Lilin Jaya 2015

Pengamanan Natal dan Tahun Baru Terus Dimatangkan

Jumat, 18 Desember 2015 4730

 Walikota Jaksel Gelar Silaturahmi dengan Pejabat dirumah Dinasnya.

Walikota Jaksel Gelar Silaturahmi dengan Pejabat dirumah Dinasnya.

Rabu, 22 Juli 2015 3875

Jelang Natal, Pasar Rawa Belong Siapkan Tenda

Jumat, 18 Desember 2015 2310

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307835

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284364

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260983

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196609

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks