Kelurahan Pademangan Barat Dilengkapi Bank Sampah

Jumat, 11 Desember 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Lopi Kasim 4009

 Pademangan Barat Miliki Bank Sampah

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Untuk mengatasi persoalan sampah, Kelurahan Pademangan Barat membuat bank sampah. Bank sampah yang diberi nama Bank Sampah Demang Mandiri tersebut berlokasi di tempat pembuangan sampah (TPS) sementara RW 11.

Saya sangat berharap keberadaan bank sampah seperti ini dapat  hadir di seluruh RW di wilayah Kecamatan Pademangan

“Saya sangat berharap keberadaan bank sampah seperti ini dapat  hadir di seluruh RW di wilayah Kecamatan Pademangan. Sebab, dengan keberadaan bank sampah dapat mengurangi volume sampah yang dibuang ke TPST Bantar Gebang,” ujar Camat Pademangan, Musa Safrudin, Jumat(11/12).

Kasudin Kebersihan Jakarta Utara, Bondan Diah Ekowati berharap, bank sampah tersebut dapat   menjadi embrio dari pendirian bank sampah lainnya di wilayah Kecamatan Pademangan.

“Saya berharap agar hal ini jangan hanya bersifat seremonial semata namun bisa terus dipertahankan dan ditingkat lagi,’ tandas Bondan.

BERITA TERKAIT
Bank Sampah Digalakkan Di Sekolah

Dua SD di Cempaka Putih Dilengkapi Bank Sampah

Jumat, 11 Desember 2015 4025

Bank Sampah akan Disosialisasikan di Sekolah

Bank Sampah akan Disosialisasikan di Sekolah

Kamis, 03 Desember 2015 5520

Dinas Kebersihan DKI Luncurkan Bank Sampah Berbasis Sibas

DKI Luncurkan Sistem Informasi Bank Sampah

Jumat, 27 November 2015 4271

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks