CCTV di Johar Baru Sudah 2 Minggu Rusak

Jumat, 27 November 2015 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Rio Sandiputra 6001

CCTV di Johar Baru Sudah 2 Minggu Rusak

(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)

Pemantauan lokasi rawan tawuran di Kecamatan Johar Baru, Jakarta Pusat terganggu. Ini akibat closed circuit television (CCTV) yang berada di lokasi rusak sejak dua minggu lalu.

Kita belum tahu apa itu karena jaringan atau karena cuaca. Saat ini sedang dicari tahu penyebabnya, kita berharap memang sesegera mungkin terkoneksi kembali

Pantauan Beritajakarta.com, layar monitor yang ada di Kantor Kecamatan Johar Baru terlihat tidak ada sambungan dengan CCTV di wilayah. Hanya terlihat tanda "No Signal" dilayar monitor pemantauan tersebut.

"Biasanya sih nyala, tapi memang sudah beberapa lama ini tidak terlihat apa-apa," ujar Siti Syahroh, Kasubag Umum Kecamatan Johar Baru (27/11).

Sementara Camat Johar Baru, Edy Suryaman mengatakan, setidaknya sudah sejak dua minggu terakhir CCTV tidak terhubung dengan layar monitor di kantor kecamatan. Sejauh ini pihaknya belum bisa memperkirakan alasan mengapa CCTV belum terkoneksi.

"Kita belum tahu apa itu karena jaringan atau karena cuaca. Saat ini sedang dicari tahu penyebabnya, kita berharap memang sesegera mungkin terkoneksi kembali," tandasnya.

BERITA TERKAIT
CCTV di JPO Akan Dibangun dari Dana Non APBD

Pemasangan CCTV di JPO Gunakan Dana Non APBD

Kamis, 26 November 2015 5973

 Titik Rawan Di Jaksel Akan Dipasang CCTV

Titik Rawan Kriminalitas di Jaksel akan Dipasang CCTV

Rabu, 25 November 2015 5816

Kasus Tawuran Johar Baru Diserahkan ke Polisi

Kasus Tawuran Johar Baru Diserahkan ke Polisi

Kamis, 26 November 2015 5997

Puluhan JPO di Koridor Transjakarta akan Dipasangi Lampu Sorot

Puluhan JPO di Koridor Transjakarta akan Dipasangi Lampu Sorot

Rabu, 25 November 2015 3979

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307877

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks