Selasa, 27 Oktober 2015 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Lopi Kasim 3670
(Foto: Jhon Syah Putra Kaban)
Anak Kali Krukut, dari sisi Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Karet Tengsin, Tanah Abang, Jakarta Pusat, tepatnya di sebelah Wisma Sudirman dangkal dan penuh sampah.
Ada di UPK Badan air untuk pembersihannya
"Biasanya sih ada yang bersihin, hanya saja sudah 2 hari ini tidak dibersihkan, makanya banyak sampah," ujar Roni (32), warga sekitar, Selasa (27/10).
Menurut Roni, sampah kerap menumpuk karena kali dangkal dan kering. "Biasanya air kalinya meluber, makanya kalau bisa diperdalam saja," katanya.
Kepala Suku Dinas Kebersihan Jakarta Pusat, Marsigit mengatakan, pembersihan kali tersebut merupakan wewenang dinas. "
Ada di UPK Badan air untuk pembersihannya ," ucapnya.Sementara, Kepala UPT Badan Air Dinas Kebersihan DKI Jakarta, Junjungan, sulit untuk dikonfirmasi.