6 Titik Genangan di Pesanggrahan Rampung Diperbaiki

Rabu, 21 Oktober 2015 Reporter: Izzudin Editor: Widodo Bogiarto 2897

6 Titik Genangan Di Pesanggrahan Sudah Diperbaiki

(Foto: Izzudin)

Suku Dinas Tata Air Jakarta telah merampungkan perbaikan enam titik genangan di wilayah Pesanggrahan. Perbaikan yang dilakukan yakni penurapan dan pengerukan.

Turap yang hancur sudah dirapikan. Pembuatan turap di Kali Keuangan sepanjang 800 meter

Camat Pesanggrahan, Agus Irwanto mengatakan, keenam lokasi tersebut antara lain Komplek Kompas, Mini Kontri, Jalan Perdatam, RW 06 Kelurahan Pesanggrahan, Jalan AMD Petukangan Utara dan Jalan Swadarma.

"Pembenahan yang dilakukan seperti melakukan pengerukan Kali Keuangan di Kelurahan Ulujami, sepanjang satu kilometer dengan kedalaman tiga meter," kata Agus, Rabu (21/10).

Selain itu, menurut Agus, selain pengerukan, di Kali Keuangan sudah dibangun turap setinggi satu meter.

"Turap yang hancur sudah dirapikan. Pembuatan turap di Kali Keuangan sepanjang 800 meter," ujar Agus.

BERITA TERKAIT
4 Kali di Jakarta Selatan di Targetkan Rampung Pertengahan Oktober

4 Kali di Jaksel Rampung Dikeruk Pertengahan Oktober

Jumat, 02 Oktober 2015 2451

Bantaran Kali Keuangan Di Pesanggrahan Marak Bangunan

Bangunan Marak di Bantaran Kali Keuangan Pesanggrahan

Selasa, 29 September 2015 2635

 Kali Keuangan Diminta Diturap

Kali Keuangan Diminta Diturap

Senin, 07 September 2015 2500

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks