Rusun di Jakut Butuh Tambahan Gerobak Sampah

Kamis, 01 Oktober 2015 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Lopi Kasim 3687

gerobak sampah

(Foto: Ilustrasi)

Lantaran jumlah gerobak sampah yang terbatas, sampah di sejumlah rumah susun yang ada di Jakarta Utara kerap menumpuk sebelum diangkut petugas kebersihan.

Tahun ini kita minta 49 buah gerobak sampah. Kita harap pertengahan Oktober bisa tersedia

"Kita akui, sampah di rusun banyak, karena gerobaknya kurang," ucap Abdurahman, Kepala UPPRS Wilayah I Jakarta Utara, Kamis (1/10).

Saat ini, kata Abdurahman, sebanyak 19 gerobak sampah yang ditempatkan di rusun tidak mencukupi. Pihaknya berharap, akhir tahun kuota gerobak sampah dapat bertambah.  

"Tahun ini kita minta 49 buah gerobak sampah. Kita harap pertengahan Oktober bisa tersedia," ujarnya.

Ditambahkan Abdurahman, penambahan 49 gerobak sampah menjadikan total kuota menjadi 68 buah gerobak sampah yang tersebar di 5 rusun di Jakarta Utara. Diharapkan hal itu dapat menyelesaikan penumpukan sampah di rusun.

BERITA TERKAIT
Setiap Rusun yang Dibangun Harus Punya RPTRA

Setiap Rusun yang Dibangun Harus Punya RPTRA

Kamis, 01 Oktober 2015 2994

30 RPTRA akan Dibangun di Jaktim

30 RPTRA akan Dibangun di Jaktim

Kamis, 01 Oktober 2015 2931

317 PKL Jati Pinggir Akan Direlokasi ke Rusun Petamburan

317 PKL Jati Pinggir Akan Direlokasi ke Rusun Petamburan

Rabu, 30 September 2015 3913

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307876

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks