Parkir Truk Kontainer di Pademangan Dikeluhkan

Senin, 21 September 2015 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Lopi Kasim 4288

Truk Parkir di Jalan RE. Martadinata Dikeluhkan Pengendara

(Foto: doc)

Pengguna jalan yang melintas di Jl RE Martadinata, Pademangan, Jakarta Utara mengeluhkan banyaknya truk kontainer yang parkir di jalan tersebut. Pasalnya, jalan menjadi menyempit dan rawan kemacetan.  

Pantauan Beritajakarta.com, rata-rata belasan truk berukuran 20 feet dan 40 feet parkir sembarangan di bahu jalan tersebut. "Kalau pagi dan sore, jalanan ini macetnya parah," ucap Retno, salah satu pengendara, Senin (21/9).

Kepala Seksi Pengawasan dan Pengendalian, Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Utara, Bona Siregar mengatakan, truk yang parkir di jalan tersebut merupakan barang bukti dari milik satuan lalu lintas Polres Jakarta Utara.  

Namun, pihaknya berjanji akan berkoordinasi dengan pihak kepolisian untuk mengurai kemacetan di jalan tersebut.

BERITA TERKAIT
 PKL Di Dermaga Kali Adem Akan Ditata

Ganggu Kenyamanan, PKL Dermaga Kali Adem Harus Ditata

Senin, 21 September 2015 2979

Lahan Kosong Milik PT. Elnusa Dibersihkan

PPSU Bersihkan Tumpukan Sampah di Jl Koramil

Senin, 21 September 2015 4490

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks