Rusun Terintegrasi Pasar Segera Dibangun

Jumat, 04 September 2015 Reporter: Devi Lusianawati Editor: Budhy Tristanto 2708

Djaro: Pembangunan Rusun Terintegrasi Pasar Akan Disosialisasikan

(Foto: Reza Hapiz)

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat mengatakan, Pemprov DKI akan melakukan sosialisasi terkait pembangunan rumah susun (rusun) yang terintegrasi dengan pasar. Sosialisasi akan dilakukan setelah persiapan seperti desain, materi dan kajiannya selesai dibuat.

Kalau desainn ya sudah, kajiannya sudah, masa depannya sudah dan materinya juga sudah lengkap, baru sosialisasi

Dikatakan Djarot, sosialisasi proyek pembangunan ini harus dilakukan secara menyeluruh dan jangan sepotong- sepotong.  

“Kalau desain sudah, kajiannya sudah, masa depannya sudah dan materinya juga sudah lengkap, baru sosialisasi. Sosialisasi itu jangan sepotong-sepotong,” ujar Djarot di Balai Kota, Jumat (4/9).

Menurut Djarot, pembangunan rusun terintegrasi pasar ini akan diserahkan kepada Dinas Perumahan dan Gedung Pemda DKI.

Namun, sambung Djarot, peranan PD Pasar Jaya juga penting, karena harus menyerahkan data yang lengkap tentang pasar.

“Dinas Perumahan mendesain, kemudian pasarnya baru PD Pasar Jaya. Nanti yang mensosialisasikan otomatis PD Pasar Jaya. Makanya datanya harus komplit dulu, masing-masing  pasar mungkin berbeda-beda, termasuk penataan pedagangnya,” tandas Djarot.

BERITA TERKAIT
Djarot Dukung BUMD Expo di Jakarta

Djarot Dukung BUMD Expo di Jakarta

Kamis, 03 September 2015 2828

Djarot akan Pecat Minta PNS Korupsi

Djarot akan Pecat PNS yang Korupsi

Rabu, 02 September 2015 8909

Djarot Minta Dinas Pertamanan Genjot Penyerapan Anggaran

Djarot Minta Dinas Pertamanan Genjot Penyerapan Anggaran

Rabu, 02 September 2015 4577

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469059

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307907

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261002

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks