Arifin Apresiasi Semangat Kerja Jajarannya

Selasa, 08 April 2025 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 506

Wali Kota Jakpus Pimpin Apel Usai Cuti Bersama Idulfitri 1446 H

(Foto: Folmer)

Wali Kota Jakarta Pusat, Arifin, mengapresiasi jajarannya yang penuh semangat menjalankan tugas di hari pertama kerja, usai libur Idulfitri dan cuti bersama.

"Saya apresiasi atas kehadiran seluruh ASN pada hari pertama kerja ini,"

Ditegaskan Arifin, meski Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi serta Kepala BKD (Badan Kepegawain Daerah) DKI Jakarta menyatakan masih ada satu hari lagi Work From Anywhere (WFA), namun seluruh  jajarannya sudah bekerja di kantor hari ini.

"Saya apresiasi atas kehadiran seluruh ASN pada hari pertama kerja ini," ucap Arifin, saat memimpin apel dan halalbihalal di halaman plaza Kantor walikota, Selasa (8/4).

Ia juga mengintruksikan seluruh kepada suku dinas dan badan, camat dan lurah agar melakukan pengecekan kembali ASN yang masih belum bekerja hari ini.  

"Mohon dilakukan pengecekan kehadiran di masing masing unit kerja sesuai aturan yang berlaku," tuturnya.

Pada kesempatan ini, Arifin  menyampaikan permohonan maaf lahir batin kepada seluruh jajaran ASN di lingkungan Pemkot Jakarta Pusat.

"Saya ingatkan kembali kepada seluruh ASN bahwa jam kerja sudah kembali normal dan ini harus ditaati," tandasnya.

BERITA TERKAIT
13.171 Wistawan Kunjungi Setu Babakan Selama Libur Lebaran

13.171 Wisatawan Kunjungi Setu Babakan Selama Libur Lebaran

Selasa, 08 April 2025 241

Kualitas Udara Jakarta Membaik Saat Libur Lebaran 2025

Kualitas Udara Jakarta Membaik

Selasa, 08 April 2025 452

13.171 Wistawan Kunjungi Setu Babakan Selama Libur Lebaran

13.171 Wisatawan Kunjungi Setu Babakan Selama Libur Lebaran

Selasa, 08 April 2025 241

Sudin Perhubungan Jaksel Optimalisasi Layanan di Objek Wisata

Sudin Perhubungan Jaksel Optimalkan Layanan di Objek Wisata

Kamis, 03 April 2025 408

 14.485 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu

14.485 Wisatawan Telah Kunjungi Kepulauan Seribu

Kamis, 03 April 2025 1278

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469041

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307825

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284361

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260981

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196608

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks