Warga Berhasil Atasi Kebakaran di Jatinegara

Jumat, 07 Februari 2025 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 416

Kebakaran di Jatinegara Dipadamkan Warga

(Foto: Nurito)

Warga Kampung Pengarengan RT 03/12 Kelurahan Jatinegara, Cakung, Jakarta Timur, berhasil mengatasi kebakaran satu rumah kontrakan di lingkungan mereka, Jumat (7/2).

"Respon warga sangat cepat dalam melakukan penanganan awal kebakaran,"

Menurut Kasudin Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Timur, Muchtar Zakaria, cepatnya penanganan oleh warga menunjukkan bahwa program pelatihan penanggulangan kebakaran di wilayah tersebut berhasil.

"Respon warga sangat cepat dalam melakukan penanganan awal kebakaran, sehingga api tidak menjalar ke rumah lain," ucap Muchtar.

Djelaskan Muchtar, kebakaran diawali suara ledakan dari  atas plafon rumah kontrakan ini. Dalam sekejap kepulan asap tebal membubung tinggi dan memenuhi ruangan kontrakan tersebut.  

"Beruntung warga langsung cepat melakukan penanganan dan api berhasil dipadamkan," jelas Muchtar.

Menurutnya, kendati api berhasil dipadamkan warga pada pukul 13.20, namun pihaknya tetap mengerahkan dua unit mobil pemadam kebakaran berikut dengan enam personelnya.

"Kami apresiasi warga yang bergerak cepat melakukan penanganan," pungkasnya. .

BERITA TERKAIT
Dalam Semalam, Gulkarmat Jaktim Amankan Empat Ekor Ular

Gulkarmat Jaktim Amankan Empat Ekor Ular Dalam Semalam

Kamis, 06 Februari 2025 395

 Gulkarmat Berhasil Evakuasi Empat Warga Terjebak Rumah Ambruk

Gulkarmat Jaktim Berhasil Evakuasi Warga Terjebak Rumah Ambruk

Rabu, 29 Januari 2025 428

Kebakaran di Cakung Timur, Satu Warga Meninggal Dunia

Tujuh Unit Pemadam Atasi Kebakaran di Cakung

Jumat, 24 Januari 2025 570

Pohon Tumbang di Pulogebang Sudah Dievakuasi Petugas

Pohon Tumbang di Pulogebang Sudah Dievakuasi Petugas

Kamis, 09 Januari 2025 521

Dalam Semalam, Gulkarmat Jaktim Amankan Empat Ekor Ular

Gulkarmat Jaktim Amankan Empat Ekor Ular Dalam Semalam

Kamis, 06 Februari 2025 395

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468912

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307627

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284257

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282879

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260842

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks