Abnon Diharapkan Bisa Promosikan Potensi Wisata Pulau Seribu

Kamis, 13 Agustus 2015 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 3851

Abnon Diharapkan Jadi Duta Wisata Pulau Seribu

(Foto: doc)

Wakil Bupati Kepulauan Seribu,M Anwar berharap, pasangan abang none (Abnon) yang akan bersaing dalam pemilihan Abnon tingkat provinsi, Jumat (14/8) besok, bisa menjadi duta pariwisata untuk mempromosikan potensi Kepulauan Seribu.

Karena wilayah yang kita miliki hanya daerah wisata, jadi ya harus bisa menjual potensi yang ada di Kepulauan Seribu

Anwar optimis, pasangan Abnon Kepulauan Seribu bisa meraih kembali predikat juara pada malam final yang akan digelar di Pusat Perbelanjaan Kota Cassablanca, Jakarta Selatan, Jumat (14/8) besok. 

"Tahun lalu, perwakilan Abang dari Kepulauan Seribu berhasil meraih juara pertama, itu sebagai motivasi agar tahun ini bisa mempertahankan gelar tersebut," ujarnya, Kamis (13/8).

    

Kepulauan Seribu yang memiliki potensi wisata resort, kata Anwar, harus bisa dikembangkan dan dipromosikan. "Karena wilayah yang kita miliki hanya daerah wisata, jadi ya harus bisa menjual potensi yang ada di Kepulauan Seribu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Abnon Diminta Sosialisasikan Program Pemprov DKI

Abnon Diminta Sosialisasikan Program Pemprov DKI

Rabu, 12 Agustus 2015 5389

Malam Final Abnon Jakbar Dilaksanakan di Kota Tua

15 Finalis Abnon akan Bersaing di Kota Tua

Senin, 25 Mei 2015 3978

Abnon Diminta Sosialisasikan Program Pemprov DKI

Abnon Diminta Sosialisasikan Program Pemprov DKI

Rabu, 12 Agustus 2015 5389

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468503

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307238

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks