20 Petugas Gabungan Amankan OP Daging Sapi

Selasa, 11 Agustus 2015 Reporter: Nurito Editor: Lopi Kasim 3446

Hari Pertama Ops Daging Di Jatinegara Minim Peminat

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Tindakan pencegahan dilakukan saat digelarnya operasi pasar (OP) daging sapi hingga empat hari ke depan. Di Kecamatan Tanah Abang, pengamanan akan melibatkan petugas gabungan Satpol PP dan TNI/Polri. Sebelumnya, sempat terjadi kericuhan saat OP daging Murah digelar di Pasar Bendungan Hilir.

Operasi pasar ini kan hanya dua ton. Pembelinya juga tidak sampai 10 persen dari yang biasa belanja di pasar

Camat Tanah Abang, Hidayatullah mengatakan, penjagaan dilakukan untuk mengantisipasi adanya hal-hal tak diinginkan. 20 petugas gabungan dari Satpol PP, TNI/Polri akan siaga hingga pelaksanaan OP selesai.

Dikatakan Hidayatullah, rencana awal OP digelar di Pasar Palmerah namun dipindah ke Tanah Abang lantaran ada isu penolakan pedagang di sana. Namun, ternyata saat digelar di Benhil, pedagang daging juga melakukan aksi penolakan.

"Operasi pasar ini kan hanya dua ton. Pembelinya juga tidak sampai 10 persen dari yang biasa belanja di pasar. Mereka hanya pedagang bakso, mie ayam dan ibu-ibu rumah tangga untuk kebutuhan warganya," ujar Hidayatullah, Selasa (11/8).

Karena itu, menurut Hidayatullah, pedagang harusnya memahami dan memaklumi kebutuhan warga akan daging sapi.

BERITA TERKAIT
Jaktim Gelar OP Daging di 3 Lokasi

OP Daging di Jaktim Sasar Pedagang

Selasa, 11 Agustus 2015 3199

 Pasar Daging Murah di Pasar Minggu di Serbu Warga

OP Daging Sapi di Pasar Minggu Diserbu Warga

Selasa, 11 Agustus 2015 2892

PD Pasar Jaya Gelar OP Daging di 11 Pasar Tradisional

PD Pasar Jaya Gelar OP Daging di 11 Pasar Tradisional

Senin, 10 Agustus 2015 1612

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307841

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks