PPSU Kelurahan Tengah Bersihkan Puing Sisa Kebakaran

Jumat, 10 Mei 2024 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 3361

 10 PPSU Bersihkan Puing Sisa Kebakaran di Kelurahan Tengah

(Foto: Nurito)

Puing sisa kebakaran di Jalan Cempedak RT 02/03 No.113 Kelurahan Tengah,. Kramat Jati, Jakarta Timur, Jumat (10/5), dibersihkan petugas PPSU kelurahan setempat.

Tanggung jawab kami untuk membantu masyarakat

Lurah Tengah, Budi Hartati mengatakan, pengerahan 10 pasukan oranye ini untuk meringankan beban warga yang rumahnya terbakar, Rabu (8/5) sekitar pukul 19.20 kemarin.

"Sudah menjadi tanggung jawab kami untuk membantu masyarakat," tukas Budi.

Untuk mendukung pengangkutan puing, jelas Budi, petugas PPSU menggunakan satu unit mobil hilux dan tiga gerobak motor.

Ridwan (42), warga sekitar, mengucapkan terima kasih pada pihak kelurahan yang bergerak cepat membersihkan puing sisa kebakaran. Sehingga lokasi bekas kejadian bisa kembali rapi dan bersih.

"Kami ucapkan terimakasih karena kelurahan bergerak cepat melakukan penanganan. Sehingga puing dapat dibersihkan," tandasnya

BERITA TERKAIT
Kebakaran di Kelurahan Tengah Dipicu Arus Pendek Listrik

Kebakaran di Kelurahan Tengah Dipicu Arus Pendek Listrik

Kamis, 09 Mei 2024 3945

 Kebakaran di Lubang Buaya Diduga Akibat Kompor Gas

Ledakan Kompor Gas Diduga Picu Kebakaran di Lubang Buaya

Selasa, 07 Mei 2024 2561

Kebakaran di Kayu Putih Diduga Akibat Kompor Gas

55 Personel Padamkan Kebakaran di Kayu Putih

Jumat, 03 Mei 2024 3238

ciliwung

Korban Hanyut di Ciliwung Berhasil Ditemukan

Jumat, 03 Mei 2024 3623

Kebakaran di Gedong Dipicu Arus Pendek Listrik

Korsleting Listrik Diduga Picu Kebakaran di Gedong

Kamis, 02 Mei 2024 2910

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469058

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307905

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261000

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks