Tempat Pengolahan Sampah 3R di Ciracas Beroperasi Pekan Depan

Rabu, 24 Januari 2024 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 6593

 Iin Tinjau TPS 3R di Ciracas

(Foto: Nurito)

Wakil Wali Kota Jakarta Timur,Iin Mutmainah, meninjau lokasi Tempat Pengolahan Sampah Reduce, Reuse, Recycle (TPS3R)  di RW 09 Komplek Kebersihan, Kelurahan Ciracas, Rabu (24/1).

Rencananya akan diresmikan Pj Gubernur , Jumat (26/1) lusa

Menurut Iin, TPS3R ini baru selesai dibangun Sudin Lingkungan Hidup Jakarta Timur pada 2023 lalu dan rencananya akan diresmikan Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, Jumat (26/1) lusa. Ini merupakan TPS kedua di Jakarta Timur setelah sebelumnya ada di Ujung Menteng, Cakung

"Jika dikelola secara terpadu, maka area ini sangat baik untuk pengolahan sampah. Sejatinya memang program pilah sampah dimulai dari hulunya atau rumah tangga.," papar Iin.

Pihaknya berharap, lurah dan camat dapat menggerakkan masyarakat untuk partisipasi memilah sampah dari rumah tangganya masing-masing. Karena jika dilakukan serentak dan konsisten maka sampah yang dibuang ke TPST Bantar Gebang akan berkurang.

Sementara, Kasudin Lingkungan Hidup Eko Gumilar menambahkan,TPS 3R ini memiliki kapasitas 25 ton per hari. Hasilnya akan dimanfaatkan sebagai bahan bakar batubara muda yang bisa dimanfaatkan untuk pabrik semen.

"TPS3R ini baru akan dioperasikan pekan ini," ungkap Eko.

BERITA TERKAIT
 726 Personel Gabungan Gelar Apel Operasi Mantab Brata

726 Personel Gabungan Ikut Apel Pengamanan Pemilu di Jaktim

Rabu, 18 Oktober 2023 5643

 Iin Mutmainah Pimpin Panen Labu Madu di RW 05 Ceger

Iin Mutmainah Ikut Panen Labu Madu di RW 05 Ceger

Rabu, 18 Oktober 2023 5221

Pembinaan Kadarkum di Kelurahan Duren Sawit

Pemkot Jaktim Gelar Pembinaan Kadarkum di Kelurahan Duren Sawit

Jumat, 26 Mei 2023 1331

Pengguna QRIS di Jakarta Tembus 5,1 Juta

Pengguna QRIS di Jakarta Tembus 5,1 Juta

Minggu, 30 Juli 2023 5043

Pemkot Jaktim mulai Verlap 5 Peserta Lomba Kelurahan 2023

Lima Nominator Kelurahan Terbaik di Jaktim akan Jalani Verifikasi Lapangan

Minggu, 21 Mei 2023 1325

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468505

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307239

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282630

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks