16 Ekor HPR Divaksin Rabies di RW 09 Cililitan

Senin, 13 November 2023 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 6350

 16 Ekor Hewan Divaksin Rabies di Cililitan

(Foto: Istimewa)

Sebanyak 16 ekor hewan penular rabies (HPR) peliharaan warga RW 09 Jalan Mandala V Gang Ali Sarbi Kelurahan CIlilitan, Kramat Jati, Jakarta TImur, Senin (13/11), divaksin rabies.

Terdiri dari 14 ekor kucing dan dua ekor anjing,

Kasatpel Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Kecamatan Kramat Jati, Norman Maulana mengatakan, layanan vaksinasi rabies di wilayah Kelurahan Cililitan ini digelar sejak awal November lalu dan akan berakhir pada Selasa (21/11) pekan depan.

"Untuk hari ini layanan vaksinasi di RW 09 CIlilitan totalnya ada 16 hewan yang divaksin rabies. Terdiri dari 14 ekor kucing dan dua ekor anjing," kata Norman.

Menurutnya, dalam melakukan layanan vaksin rabies jemput bola ini pihaknya mengerahkan dua personel. Mereka dibantu pihak kelurahan dan pengurus RT/RW serta kader PKK setempat.

"Layanan vasksinasi rabies jemput bola ini untuk mempermudah warga," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sudin KPKP Jaktim Panen Padi Bareng Dan Lanud Halim

Sudin KPKP Jaktim Panen Padi di Kawasan Halim Perdanakusuma

Selasa, 07 November 2023 6025

Pemkot Jaktim Gelar Layanan Vaksin Rabies Drive Thru

Pemkot Jaktim Gelar Layanan Vaksin Rabies Drive Thru

Rabu, 27 September 2023 4191

Sudin KPKP Jaktim Gelar Vaksin Rabies di Rumah Warga

Sudin KPKP Jaktim Gelar Vaksin Rabies di Rumah Warga

Selasa, 19 September 2023 4231

Belum Ditemukan Kasus Cacar Monyet di Jaktim

Belum Ditemukan Kasus Cacar Monyet di Jaktim

Selasa, 24 Oktober 2023 4912

Warga RW 09 Pekayon Manfaatkan Bantaran Kali untuk Urban Farming

Warga RW 09 Pekayon Manfaatkan Bantaran Kali untuk Urban Farming

Rabu, 20 September 2023 4082

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468504

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307238

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks