Kelurahan Jelambar Sosialisasikan Pentingnya Pemberian ASI Eksklusif

Jumat, 27 Oktober 2023 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Erikyanri Maulana 6472

 20 KP IBU di Jelambar Ikuti Sosialisasi Pemberian ASI Ekslusif

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Kelurahan Jelambar bersama Puskesmas Pembantu Jelambar menggelar sosialisasi pentingnya pemberian Air Susu Ibu (ASI) eksklusif yang berlangsung di RPTRA Satria III, RT 03/04, Kelurahan Jelambar, Kecamatan Grogol Petamburan, Jakarta Barat.

Ini merupakan kegiatan rutin

Lurah Jelambar, Henni Agustini menuturkan, kegiatan ini diikuti 20 peserta yang merupakan ibu menyusui yang tergabung dalam Kelompok Pendukung (KP) IBU.

“Kegiatan ini sebagai wadah dukungan sesama ibu sekaligus sebagai sarana berbagi pengalaman, perasaan dan informasi,” ujar Henni.

Sementara itu, petugas Puskesmas Pembantu Jelambar, Amin menuturkan, sosialisasi bertujuan meningkatkan capaian pemberian ASI eksklusif pada bayi 0-6 bulan sebagai salah satu upaya untuk menurunkan angka kejadian balita dengan kasus stunting.

“Ini merupakan kegiatan rutin yang kami selenggarakan di setiap RW dengan topik pembahasan yang berbeda-beda serta membahas praktik pemberian ASI eksklusif,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
 40 Dokcil SDN Pulau Kelapa Diberikan Sosialisasi Pencegahan Kekerasan

40 Dokcil SDN Pulau Kelapa Disosialisasikan Pencegahan Kekerasan

Kamis, 26 Oktober 2023 5984

38 Warga Pulau Kelapa Ikuti Penyuluhan ASI

38 Warga Pulau Kelapa Ikuti Penyuluhan ASI

Selasa, 22 Agustus 2023 3574

DPPAPP DKI Gelar Webinar Pola Asuh dan Asi Berkualitas Cegah Stunting

Dinas PPAPP DKI Gelar Webinar Pola Asuh dan Asi Berkualitas

Senin, 26 Juni 2023 1851

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469005

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307716

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284332

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260943

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196579

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks