Kebakaran Rumah Makan di Kebayoran Lama Selatan Dipadamkan

Jumat, 11 Agustus 2023 Reporter: Tiyo Surya Sakti Editor: Andry 4548

kebakaran

(Foto: Tiyo Surya Sakti)

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Selatan berhasil memadamkan kebakaran sebuah rumah makan di Jalan K.H Syafe'i Hazami, Kebayoran Lama Selatan, Kebayoran Lama.

Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini

Kepala Suku Dinas Gulkarmat Jakarta Selatan, Syamsul Huda mengatakan, kebakaran ini dilaporkan warga melalui panggilan darurat sekitar pukul 18.15 dengan objek rumah makan di depan Mal Gandaria City.

"Kita sampai lokasi pukul 18.25. Kondisi api sudah membesar dan terjadi beberapa kali ledakan yang kemungkinan dari kendaraan bermotor," ujarnya, Jumat (11/8).

Huda menjelaskan, dalam kebakaran ini, pihaknya mengerahkan 25 mobil pemadam berikut 100 personel. Alhasil, api berhasil dilokalisir pukul 18.55 dan tidak sampai menjalar ke bangunan lainnya.

"Tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini. Kerugian ditaksir mencapai ratusan juta rupiah," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
 Kebakaran di Cakung Barat Berhasil Dipadamkan Petugas

Kebakaran Bedeng di Cakung Timur Berhasil Dipadamkan

Jumat, 11 Agustus 2023 4356

Gulkarmat Jakbar Berhasil Padamkan Kebakaran di Pekojan

13 Unit Damkar Padamkan Kebakaran di Pekojan

Jumat, 11 Agustus 2023 4249

Kebakaran di Permukiman Warga Pejagalan

15 Unit Pemadam Atasi Kebakaran di Pejagalan

Kamis, 10 Agustus 2023 3649

Kebakaran di Kayu Putih Berhasil Dipadamkan Petugas

Kebakaran di Kayu Putih Berhasil Dipadamkan

Kamis, 10 Agustus 2023 3804

Kebakaran, Ratusan Kios, Pasar Lontar

Kebakaran Ratusan Kios di Pasar Lontar Berhasil Dipadamkan

Rabu, 09 Agustus 2023 3983

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468502

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307237

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks