Pasar Murah Kedoya Jual Cabai Keriting Rp 20 Ribu

Selasa, 07 Juli 2015 Reporter: Devi Lusianawati Editor: Widodo Bogiarto 4703

Pasar Murah di Kedoya Diserbu warga

(Foto: Devi Lusianawati)

Pemkot Administrasi Jakarta Barat kembali menggelar pasar murah. Kali ini berlokasi di Pasar Kedoya, Kebon Jeruk. Di pasar murah ini warga bisa membeli cabai keriting seharga Rp 20 ribu per kilogram, Selasa (7/7).

Setiap tiga hari sekali kami melakukan evaluasi. Kamis besok kami pastikan seluruh kegiatan operasi pasar murah akan menggunakan non tunai

Selain cabai keriting, produk lain yang dijual dengan harga murah adalah gula pasir Rp 11 ribu per kilogram dan produk kebutuhan pokok lainnya.

Namun dalam proses pembeliannya, warga masih diizinkan menggunakan uang tunai. Padahal Gubernur DKI, Basuki Tjahaja Purnama telah menginstruksikan seluruh transaksi di pasar murah menggunakan non tunai.

Manajer Usaha dan Pemberdayaan PD Pasar Jaya, Sumanto menuturkan, pihaknya masih melakukan evaluasi dalam pelaksanaan pasar murah.

"Setiap tiga hari sekali kami melakukan evaluasi. Kamis besok kami pastikan seluruh kegiatan operasi pasar murah akan menggunakan non tunai," jelas Sumanto.

BERITA TERKAIT
Besok, Pasar Jembatan Dua Gelar Festival Pasar Murah

Besok, Pasar Murah Digelar di Pasar Jembatan Dua

Jumat, 26 Juni 2015 3290

emprov DKI Jamin Stok Pangan Aman hingga Lebaran

Pemprov DKI Jamin Stok Pangan hingga Lebaran Aman

Senin, 06 Juli 2015 3683

Pasar Murah Jakut Dimulai 13 Juli

Pasar Murah Jakut Dimulai 13 Juli

Sabtu, 04 Juli 2015 3047

Pasar Murah Segera Digelar di Kantor Walikota Jakpus

Pasar Murah Segera Digelar di Kantor Walikota Jakpus

Sabtu, 04 Juli 2015 3365

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks