Personel Gabungan Tertibkan Kawasan Jl Supeno

Kamis, 11 Mei 2023 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 1256

Personel Gabungan Tertibkan Kawasan Jl Supeno

(Foto: Nurito)

Sebanyak 10 personel gabungan melakukan penertiban dan penataan di kawasan Jalan Supeno RW 10 Grogol utara Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Kamis (10/5). Lahan tersebut nantinya akan dijadikan penataan kawasan unggulan yang lokasinya persis di sebelah Taman Pojok Kebon Nanas.

A kan dijadikan penataan kawasan unggulan.

Lurah Grogol Utara, Sariman mengatakan, penertiban melibatkan unsur Satpol PP Kelurahan, Babinsa, Bhabinkamtibmas dan FKDM. Dari hasil penertiban itu, ada dua pedagang kaki lima dan parkir liar yang ditertibkan.

"Lahan yang kita tertibkan akan dijadikan penataan kawasan unggulan. Sebagai program lanjutan dari Taman Pojok Kebon Nanas yang lokasinya bersebelahan," ujar Sariman.

Menurutnya, penataan kawasan dilakukan agar wilayah yang terkesan kumuh berubah menjadi hijau dan asri.

"Kawasan dirapikan agar menjadi hijau dan asri, sehingga nyaman untuk warga Jakarta," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Penataan Wilayah Di Jalan Rorotan IV Rampung

Penataan Kawasan di Jalan Rorotan IV Rampung

Senin, 08 Mei 2023 1766

15 PPSU Bersihkan Lahan di Jalan Puri Kembangan Raya

Lahan di Jl Puri Kembangan Raya Bakal Dijadikan Lokasi Penataan

Kamis, 04 Mei 2023 1332

Lahan Tidur di Jl Cikoko Timur Ditata jadi Taman Pensil

Pembuatan Taman Pensil di Cikoko Timur Ditarget Kelar Juni

Senin, 08 Mei 2023 1427

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469005

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307716

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284332

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260943

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196579

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks