Ratusan ASN Pemkot Jakut Ikuti Perayaan Paskah

Kamis, 11 Mei 2023 Reporter: Tiyo Surya Sakti Editor: Andry 791

Ratusan ASN Pemkot Jakut Ikuti Perayaan Paskah 2023

(Foto: Tiyo Surya Sakti)

Pemerintah Kota (Pemkab) Jakarta Utara menggelar kegiatan aktualisasi nilai-nilai Paskah 2023 bagi anggota Korpri di kantor wali kota setempat.

Saya ucapkan terima kasih pada panitia perayaan Paskah

Wali Kota Jakarta Utara, Ali Maulana Hakim mengatakan, perayaan Paskah ini dapat menjadi momentum perubahan dan harus dapat diartikulasikan sebagai kebangkitan membuat sesuatu yang lebih baik.

"Setiap peristiwa peringatan keagamaan akan bermakna kalau kita dapat memetik nilai-nilai yang terkandung d di dalamnya," ujarnya, Kamis (11/5). 

Ali menuturkan, acara yang dihadiri 200 Aparatur Sipil Negara (ASN) ini berlangsung meriah diiringi penyanyi Joy Tobing dan bakti sosial serta doorprize.

Dalam acara ini, para anggota Korpri diajak memperbaiki diri, baik dalam beribadah kepada tuhan maupun berinteraksi dengan sesama manusia.

"Saya ucapkan terima kasih pada panitia perayaan Paskah yang telah bekerja keras dalam mempersiapkan seluruh rangkaian acara di tengah kesibukan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Wagub DKI Kunjungi Misa Malam Paskah di Dua Gereja

Wagub DKI Tinjau Misa Malam Paskah di Dua Gereja

Sabtu, 16 April 2022 2592

Gubernur Anies Hadiri Lawatan Obor Paskah 2022 di JIS

Hadiri Lawatan Obor Paskah 2022 di JIS, Gubernur Anies Sampaikan Pesan Jakarta Rumah Bagi Semua

Jumat, 27 Mei 2022 1798

Munjirin Berharap Umat Kristiani Terus Tingkatkan Toleransi dan Kolaborasi

Munjirin Ajak Umat Kristiani Terus Tingkatkan Toleransi dan Kolaborasi

Rabu, 11 Mei 2022 1612

Hadirkan Suasana Kebersamaan, Pemprov DKI Gelar Festival Telur Paskah di Lapangan Banteng

Hadirkan Suasana Kebersamaan, Pemprov DKI Gelar Festival Telur Paskah di Lapangan Banteng

Minggu, 17 April 2022 2006

Lepas Kirab Obor Paskah Nasional 2021, Gubernur Anies Berharap Jakarta Jadi Simpul Tanah Air

Lepas Kirab Obor Paskah Nasional 2021, Gubernur Anies Berharap Jakarta Jadi Simpul Tanah Air

Kamis, 22 April 2021 1575

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468503

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307238

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks