Sudin Bina Marga Jakut Buat Tali Air di Koja

Jumat, 31 Maret 2023 Reporter: Tiyo Surya Sakti Editor: Andry 2125

 Sudin Bina Marga Jakut Buat Tali Air di Koja

(Foto: Tiyo Surya Sakti)

Suku Dinas Bina Marga Jakarta Utara membuat tali air di Jalan Komplek Yuka, RT 16/08, Tugu Utara, Koja. 

Tali air sudah selesai dibuat

Koordinator Lapangan Satgas Bina Marga Kecamatan Koja, Andre mengatakan, pembuatan tali air ini sebagai tindak lanjut laporan warga yang mengeluhkan ruas jalan di lokasi kerap tergenang setelah dilanda hujan.

"Jalannya sedikit cekung, jadi air tidak mengalir ke saluran. Makanya kita buatkan tali air," ujarnya, Jumat (31/3). 

Andre menjelaskan, pembuatan tali air ini melibatkan empat personel.yang dibekali peralatan manual. Tali air di kawasan tersebut dibuat sepanjang 2,5 meter menggunakan pipa paralon berukuran sedang yang dicor mengarah ke saluran.

"Tali air sudah selesai dibuat. Kita harap upaya ini bisa mengatasi persoalan genangan di kawasan sekitar," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Delapan Personel PPSU BersihkanTali Air di Dua Titik Jalan di Kebon Jeruk

Antisipasi Genangan, Tali Air di Jalan Raya Perjuangan Dibersihkan

Rabu, 01 Maret 2023 1467

Penanganan Genangan 11 RT di Jakarta Sudah Surut

Penanganan Genangan 11 RT di Jakarta Sudah Surut

Selasa, 14 Maret 2023 1588

Delapan Personel SDA Jakut Kuras Saluran Jalan Pluit Timur Raya

Saluran di Jalan Pluit Timur Raya Dikuras

Senin, 27 Maret 2023 2196

 Pengurasan Saluran di Pulau Untung Jawa Rampung

Pengurasan Saluran di Pulau Untung Jawa Rampung

Rabu, 29 Maret 2023 1677

Perbaikan Saluran Lingkungan Jalan Dwi Warna IV Terus Dikebut

Perbaikan Saluran di Jalan Dwi Warna IV Dikebut

Kamis, 30 Maret 2023 1724

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307837

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284364

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260983

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196609

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks