Petugas Gabungan Pangkas Pohon di Pulau Pramuka

Senin, 06 Februari 2023 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 1528

Pohon Rimbun di Kawasan Akses Jalan Menuju Pantai Sunrise Dipangkas

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Petugas gabungan PPSU Kelurahan Pulau Panggang dan Unit Kerja Teknis (UKT) 2 Kepulauan Seribu, Senin (6/2), memangkas pohon pada akses jalan menuju Pantai Sunrise, Pulau Pramuka di RT 04/04 dan RT 05/02 Kelurahan Pulau Panggang, Kepulauan Seribu Utara.

 Total hari ini enam pohon di pangkas

Lurah Pulau Panggang, Muhammad Fakih Burhanudin mengatakan, pemangkasan dilakukan lantaran kondisi pohon sudah sangat rimbun dan menjorok ke badan jalan. 

Selain mengganggu aktivitas, lanjut Fakih, keberadaan pohon tersebut membahayakan warga saat terjadi hujan deras disertai angin kencang.

"Kita khawatirkan pohon tumbang menimpa warga yang sedang melintas. Total hari ini enam pohon kita pangkas," katanya.

Dilanjutkan Faqih, kegiatan ini melibatkan 22 petugas gabungan  terdiri dari 20 petugas PPSU dan dua personel UKT 2  Kepulauan Seribu.

"Pohon yang ditanam adalah pohon Kayu Angin, Ketapang dan pohon Jambu," pungkasnya.

BERITA TERKAIT
667 Pohon di Jakbar Dipangkas

Januari, 667 Pohon Dipangkas di Jakarta Barat

Selasa, 31 Januari 2023 1178

 Pohon Mangga Berdiameter 80 Sentimeter di Cibubur Dipangkas

Khawatir Membahayakan, 10 PPSU Kelurahan Cibubur Pangkas Pohon Mangga di Jalan Jambore

Kamis, 26 Januari 2023 2193

 Sembilan Pohon di Jalan MT Haryono Ditoping

Sembilan Pohon di Jalan MT Haryono Dipangkas

Rabu, 25 Januari 2023 1775

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469001

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307714

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284330

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260942

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196575

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks