15 Petugas Tangani Genangan di Jl Puri Kembangan

Selasa, 29 November 2022 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Budhy Tristanto 1466

 15 Petugas Dikerahkan Tangani Banjir di Jalan Puri Kembangan

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Sebanyak 15 petugas gabungan PPSU, Satgas Sumber Daya Air dan Satpol PP Kecamatan Kembangan, Selasa (29/11), dikerahkan untuk mengatasi genangan di Jalan Puri Kembangan.

Genangan sudah berangsur surut,

Menurut  Camat Kembangan, Joko Suparno, genangan setinggi 10 sentimeter di jalan tersebut terjadi akibat debit air debit air Kali Sekretaris yang meningkat sekitar pukul 05.00 pagi.

"Kami kerahkan 15 petugas, lima diantaranya Satpol PP yang bertugas mengatur jalan, lima PPSU dan lima Satgas Sumber Daya Air (SDA) bertugas membersihkan tali-tali air dari sampah supaya lancar," katanya,

Kasatpel Sumbet Daya Air Kembangan Mulyadi mengungkapkan, luapan akan berangsur surut seiring dengan normalnya debit air Kali Sekretaris. Namun, pihaknya tetap menyiagakan petugas di lokasi.

"Genangan sudah berangsur surut, meski demikian petugas tetap berjaga -jaga di sana," pungkasnya. 

BERITA TERKAIT
24 Personel Dikerahkan Tangani Genangan di Pesanggrahan

Empat Titik Genangan di Jagakarsa Surut

Senin, 28 November 2022 1607

Genangan di Jalan Kartika Surut

Petugas Gabungan Berhasil Tangani Genangan di Jl Kartika

Senin, 28 November 2022 1994

 20 PPSU Pluit Tangani Genangan Rob di Muara Angke

Petugas PPSU Gercep Tangani Genangan Rob di Muara Angke

Jumat, 25 November 2022 1729

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks