Saluran Air Jalan Tanah Abang Dalam IV Dinormalisasi

Kamis, 13 Oktober 2022 Reporter: Folmer Editor: Erikyanri Maulana 1931

Satpel SDA Gambir Normalisasi Saluran di Jalan Tanah Abang IV Dalam

(Foto: Folmer)

Belasan pasukan biru Satuan Pelaksana Sumber Daya Air (Satpel SDA) Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat dikerahkan menormalisasi saluran air di Jalan Tanah Abang Dalam IV, Petojo Selatan. 

Ukuran saluran yang dinormalisasi sepanjang 22 meter

Kepala Satpel SDA Kecamatan Gambir, M Imawan mengatakan, pihaknya mengerahkan 15 personel untuk menormalisasi saluran air di Jalan Tanah Abang Dalam IV. 

"Normalisasi saluran air di permukiman padat penduduk menindaklanjuti pengaduan warga dan surat Lurah Petojo Selatan," ujar M Imawan, Kamis (13/10). 

Ia mengungkapkan, normalisasi saluran air mulai dikerjakan hari ini dan ditargetkan rampung pada 20 Oktober mendatang. 

"Ukuran saluran yang dinormalisasi sepanjang 22 meter dengan ukuran lebar dan lebar 30 dan 40 sentimeter. 

Ia menambahkan, pembuatan saluran baru menggunakan pondasi batu kali disebabkan posisinya berada di dalam gang dan kiri kanan pondasi rumah warga. Saluran baru ini akan tersambung ke Jalan Petojo Selatan VIII. 

"Pembuatan saluran baru untuk mengatasi genangan yang kerap terjadi Jalan Tanah Abang Dalam IV saat hujan lebat turun. Air tidak bisa mengalir karena saluran lama tertutup," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Normalisasi Saluran di Duri Pulo Rampung

Normalisasi Saluran di Duri Pulo Rampung

Senin, 25 Juli 2022 1614

Normalisasi Saluran Air di Jalan Tambak II Dikebut

Normalisasi Saluran Air di Jalan Tambak II Dikebut

Senin, 10 Oktober 2022 1475

Saluran Air di Jalan Benhil Gang VI Dinormalisasi

Saluran Air Jl Bendungan Hilir Gang VI Dinormalisasi

Senin, 03 Oktober 2022 1787

Saluran Sepanjang 150 Meter di Jl. Junaedi Dikuras

Normalisasi Saluran Jalan Junaedi Ditarget Kelar Akhir Juli

Rabu, 27 Juli 2022 1526

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307851

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196611

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks