Saluran Air di Jalan Batu Ceper Diperbaiki dan Dikuras

Selasa, 04 Oktober 2022 Reporter: Folmer Editor: Erikyanri Maulana 1483

Dinas Parekraf - IKJ Gelar Lokakarya Desain dan Kemasan Produk

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Belasan personel Satuan Pelaksana Sumber Daya Air (Satpel SDA) Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat dikerahkan memperbaiki dan menguras saluran air di Jalan Baru Ceper VII dan VIII.

Sedangkan endapan lumpur yang dikuras setebal 15 sentimeter

Kepala Satpel SDA Kecamatan Gambir, M Imawan mengatakan, pihaknya mengerahkan sebanyak 15 personel untuk memperbaiki tutup atau pelat saluran mikro  dan menguras endapan lumpur di pemukiman warga Jalan Batu Ceper VII dan VIII.

"Perbaikan plat atau tutup saluran air kedua sisi di Jalan Baru Ceper VII sepanjang 210 meter dilanjutkan pengurasan di Jalan Baru Ceper VIII yang dimulai hari ini," ujar M Imawan, Selasa (4/10).

Ia menjelaskan, perbaikan dan pengurasan endapan lumpur di saluran mikro ini menindaklanjuti aspirasi warga yang disuarakan melalui Musrenbang tahun 2022.

Ia memaparkan, saluran di Jalan Batu Ceper VIII yang dikuras berukuran tinggi dan lebar 50 sentimeter.

“Sedangkan endapan lumpur yang dikuras setebal 15 sentimeter sepanjang 200 meter," paparnya.

Ditambahkan Imawan, pihaknya optimistis pengurasan saluran mikro di Jalan Baru Ceper VIIII akan mampu menyelesaikan genangan saat hujan lebat turun.

"Kami mengimbau warga Jalan Batu Ceper turut serta menjaga saluran dengan tidak membuang sampah sembarangan ke dalam saluran sehingga air dapat mengalir cepat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengurasan Saluran Jl Pegangsaan Dua angkat 6.000 Karung Lumpur

6.000 Karung Lumpur Diangkut dari Saluran Air Jl Pegangsaan Dua

Selasa, 04 Oktober 2022 1290

Pengurasan Saluran Mikro di Jl. Kalianyar Rampung

Pengurasan Saluran Mikro di Jl Kalianyar III Rampung

Senin, 26 September 2022 1521

Satpel SDA Tanah Abang Kuras Saluran Air di Jalan Petamburan

Kapasitas Saluran Air Jalan Petamburan Ditambah

Minggu, 02 Oktober 2022 1609

Saluran Air Jalan Gelora V Dikuras

Saluran Air Jalan Gelora V Dikuras

Senin, 19 September 2022 1627

Saluran Mikro PHB Jl. Pekojan Dikuras

Saluran Penghubung Jl Pekojan II Dikuras

Selasa, 20 September 2022 1472

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468504

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307238

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285052

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283951

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282629

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks