150 Personel Gabungan Kerja Bakti di Cikoko

Minggu, 02 Oktober 2022 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 1713

150 Personel Gabungan Gelar Kerja Bakti di Cikoko

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Ratusan personel gabungan dari berbagai Organisasi Perangkat Daerah (OPD) DKI Jakarta melakukan kerja bakti di RT 03/02, Cikoko, Pancoran, Jakarta Selatan.

Kerja bakti ini melibatkan 150 personel gabungan

Lurah Cikoko, Fitrianti mengatakan, kerja bakti di lingkungan ini difokuskan pada pembersihan saluran, pemangkasan pohon dan rumput liar.

"Kerja bakti ini melibatkan 150 personel gabungan," ujarnya, Minggu (2/10).

Ia menuturkan, dalam kerja bakti ini, petugas sekaligus memperbaiki turap saluran di Jalan Cikoko Timur Raya yang longsor.

"Dengan dibersihkan, kawasan sekitar  menjadi lebih bersih, tertata rapi dan sehat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
26 PPSU Bantu Kerjabakati Warga Tata Taman PKK di Cilangkap

26 PPSU Bantu Tata Taman PKK di Cilangkap

Kamis, 03 Maret 2022 3889

300 Petugas dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran di Jl Boulevard Raya

300 Petugas dan Warga Kerja Bakti Bersihkan Saluran di Jl Boulevard Raya

Minggu, 01 Maret 2020 2814

Petugas Gabungan PSN di RW 10 Kalibata

Petugas Gabungan Lakukan PSN di RW 10 Kalibata

Jumat, 15 Maret 2019 2921

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469026

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307747

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284350

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260973

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196594

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks