Pembuatan 28 Sumur Resapan di Cipinang Muara Rampung Pekan Ini

Senin, 26 September 2022 Reporter: Nurito Editor: Budhy Tristanto 1408

 28 Sumur Resapan Dibangun di Cipinang Muara

(Foto: Nurito)

Pembuatan 28  sumur resapan di wilayah Kelurahan Cipinang Muara, Jatinegara, Jakarta Timur, yang dikerjakan sejak bulan lalu, ditarget rampung 100 persen  pekan ini.

M engatasi genangan yang terjadi di pemukiman warga,

Lurah Cipinang Muara, Ciptono mengatakan, untuk mendukung program pembangunan 2.000 sumur resapan di Jakarta Timur tahun ini,  pihaknya ditarget  untuk membuat 13 sumur resapan. Namun, animo masyarakat sangat tinggi mendukung program tersebut. Sehingga jumlah yang dibangun pun melebihi dari target.

"Ini sebagai salah satu upaya mengatasi genangan yang terjadi di pemukiman warga," tuturnya, Senin (26/9).

Menurutnya,  pembangunan 28 sumur resapan ini dikerjakan secara bertahap oleh tujuh anggota PPSU dengan dukungan satu unit mesin bor. Semua titik sumur resapan yang dibuat berada di perkampungan penduduk yang datarannya lebih rendah.

"Kedalaman sumur resapan bervariasi antara 25-40 meter, tergantung kontur tanahnya," ungkap Ciptono.

BERITA TERKAIT
Wali Kota Serahkan Bantuan Sosial di Musala Nurul Jamal Cipinang Muara

Anwar Serahkan Santunan 40 Yatim Piatu di Cipinang Muara

Jumat, 23 September 2022 1781

sumur resapan

Dua Sumur Resapan Dibangun di Gang Sancang

Selasa, 20 September 2022 1624

PPSU Bangun 16 Sumur Resapan di Kampung Gembira Gembrong

16 Sumur Resapan Dibangun di Kampung Gembira Gembrong

Rabu, 07 September 2022 1328

 10 Anggota PPSU Cijantung Bangun 16 Sumur Resapan

PPSU Cijantung Bangun 16 Sumur Resapan

Kamis, 25 Agustus 2022 1273

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468505

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282630

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks