174 Warga Rusun Dakota Ikuti Layanan KB Gratis

Rabu, 29 April 2015 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Agustian Anas 3275

174 Warga Rusun Dakota Ikuti Program KB

(Foto: doc)

Untuk menekan jumlah angka kelahiran di Jakarta Pusat, kantor Keluarga Berencana (KB) Jakarta Pusat menggelar pelayanan KB gratis di Rumah Susun Dakota, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, Selasa (28/4).

Ini merupakan program unggulan. Pelayanan jemput bola menyasar tempat yang ramai

Kepala Kantor KB Jakarta Pusat, Endang Widaningsih, mengatakan pelayanan KB gratis ini menyasar pemukiman padat penduduk seperti kampung deret atau pasar.

"Ini merupakan program unggulan. Pelayanan jemput bola menyasar tempat yang ramai," kata Endang, Selasa (28/4).

Ia mengatakan, jumlah peserta KB menggunakan metode Intra Uterine Device (IUD) sebanyak 68 orang, metode implant 61 orang, suntik 8 orang, metode operasi pria (MOP) 6 orang, serta pil 12 orang.

"Sedangkan 19 orang yang memilih menggunakan metode operasi wanita (MOW) dirujuk ke RS Angkatan Laut Mintohardjo dan tidak dikenakan biaya," ungkapnya.

BERITA TERKAIT
Ahok Terkejut Tingkat Kelahiran di DKI Meningkat

Angka Kelahiran di DKI Meningkat

Senin, 16 Februari 2015 9481

Wagub Launching Pelayanan KB Perbatasan Jabodetabek

DKI Luncurkan 6 Mobil Pelayanan KB

Rabu, 18 Maret 2015 4471

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks