Sejumlah petugas Satuan Pelaksana (Satpel) Dinas Bina Marga Kecamatan Cipayung memperbaiki lampu penerangan jalan umum (PJU) di Jalan Bambu Apus Raya, Cipayung, Jakarta Timur, Rabu (25/6). Perbaikan lampu PJU yang rusak tersebut untuk menindaklanjuti laporan warga melalui Cepat Respons Masyarakat (CRM). 

">

Satpel Bina Marga Perbaiki Lampu PJU di Cipayung

Rabu, 25 Juni 2025 Nugroho Sejati


Sejumlah petugas Satuan Pelaksana (Satpel) Dinas Bina Marga Kecamatan Cipayung memperbaiki lampu penerangan jalan umum (PJU) di Jalan Bambu Apus Raya, Cipayung, Jakarta Timur, Rabu (25/6). Perbaikan lampu PJU yang rusak tersebut untuk menindaklanjuti laporan warga melalui Cepat Respons Masyarakat (CRM). 

Perbaikan PJU-7.jpg

Selain menindaklanjuti laporan warga, Dinas Bina Marga juga rutin mengecek kondisi lampu-lampu PJU

Perbaikan PJU-6.jpg

Sebanyak empat orang petugas dilibatkan dalam perbaikan lampu PJU

Perbaikan PJU-5.jpg

Pengetesan lampu PJU setelah diperbaiki

Perbaikan PJU-4.jpg

Perbaikan lampu PJU dikerjakan untuk menindaklanjuti laporan warga melalui Cepat Respons Masyarakat (CRM)

Perbaikan PJU-3.jpg

Perbaikan lampu dilakukan menggunakan sejumlah alat bantu seperti tangga dan tali tambang

Perbaikan PJU-2.jpg

Petugas mematikan arus listrik sebelum perbaikan lampu

Perbaikan PJU-1.jpg

Sejumlah petugas Satpel Bina Marga Cipayung bekerja sama memperbaiki lampu PJU