Petugas Unit Penanganan Sampah Badan Air (UPS BA) Kecamatan Cilincing melakukan pembersihan tanaman eceng gondok di embung Nusa Kirana, Jalan Malaka Jaya, Rorotan, Cilincing, Jakarta Utara, Rabu (5/3 ). Dalam pembersihan ini petugas dapat mengangkut hingga 25 kubik tanaman eceng gondok dari Embung Nusa Kirana.
Rabu, 05 Maret 2025 Mochamad Tresna Suheryanto
Petugas Unit Penanganan Sampah Badan Air (UPS BA) Kecamatan Cilincing melakukan pembersihan tanaman eceng gondok di embung Nusa Kirana, Jalan Malaka Jaya, Rorotan, Cilincing, Jakarta Utara, Rabu (5/3 ). Dalam pembersihan ini petugas dapat mengangkut hingga 25 kubik tanaman eceng gondok dari Embung Nusa Kirana.
Pengerjaan pembersihan ini merupakan tindak lanjut laporan warga
Dalam satu hari petugas dapat mengangkat hingga 25 kubik tanaman eceng gondok
Satu alat ekskavator dikerahkan dalam pembersihan ini
Poses pengumpulan tanaman eceng gondok yang telah diangkat dari Embung Nusa Kirana
Petugas menggunakan serokan untuk mengangkut eceng gondok
Sejumlah petugas turun ke air untuk mengumpulkan tanaman eceng gondok
Petugas UPS BA Kecamatan Cilincing melakukan pembersihan tanaman eceng gondok dari Embung Nusa Kirana